Pengertian variabel, identifier, dan tipe data? Apa kabar sobat blogger, sudah lama tidak aktif di blog karena ada kegiatan yang harus diselesaikan dulu, sekarang tiba saatnya untuk mulai sharing ilmu lagi nih. Pertemuan sebelumnya kita telah membahas mengenai " mengenal hardware dan software komputer " bagi yang belum sempat membaca silahkan boleh dibaca dan dipelajari terlebih dahulu. Oke tanpa panjang lebar, langsung saja kita mulai :) Identifier Semua angka dan huruf yang digunakan dalam sebuah program komputer disimpan di dalam unit memori. Secara konseptual, lokasi memori di dalam unit memori dianalogikan seperti kamar-kamar yang terdapat dalam sebuah hotel. Dan setiap kamar hotel pastinya memiliki nomor kamar yang berbeda satu sama lain. Dalam bahasa tingkat tinggi penempatan suatu nilai dalam alamat memori tertentu diwakili oleh sebuah nama yang diambil dari bahasa alami. Penamaan simbol yang mewakili alamat memori disebut sebagai variabel . Analogi dal
Halo sobat blogger, selamat datang di blog teknik informatika dan komputer. Untuk pembahasan awal saya akan memberikan materi tentang hardware komputer, materi ini digunakan sebagai pengantar untuk masuk ke materi-materi selanjutnya. Oke sudah siap?Yuk kita mulai :) Sejarah hardware komputer Kali ini saya akan mulai dari sejarah hardware komputer. Jadi, selama kurun waktu 50 tahun, dari tahun 1940an hingga 1990an perkembangan sebuah komputer telah mempengaruhi cara dan gaya hidup manusia. Saat ini komputer telah banyak membantu pekerjaan setiap orang. Rasanya sulit untuk kita hidup saat ini tanpa kita berhubungan dengan komputer, komputer digunakan untuk memberikan materi-materi disekolah, menemukan buku diperpustakaan, mengirimkan tagihan rekening, pemesanan tiket dan reservasi hotel, dan masih banyak yang lainya. Sebenarnya komputer itu apa sih? Definisi atau pengertian dari komputer adalah sebuah mesin yang mampu melakukan tugas-tugas seperti menghitung, berkomunikasi seca